Selasa, 03 Februari 2009

Mengganti Nama My Computer, My Documents & Recycle Bin

Dalam trik ini, kita tidak hanya mengganti nama melalui konteks menu rename saja (kecuali untuk recycle bin), tetapi kita akan mengganti nama My Computer, My Documents & Recycle Bin secara total. Maksudnya? Dalam trik ini kita tidak hanya mengganti nama di ikon yang di desktop aja, tapi juga di start menu, common task, places bar, addres bar, dll...

Langsung aja yah…

1. Buka Registry Editor (Start > Run > Ketik “regedit” > OK)
2. Cari key:

Untuk My Computer:
HKEY_CLASSES_ROOT\CLSID\{20D04FE0-3AEA-1069-A2D8-08002B30309D}

Untuk My Documents:
HKEY_CLASSES_ROOT\CLSID\{450D8FBA-AD25-11D0-98A8-0800361B1103}

Untuk Recycle Bin:
HKEY_CLASSES_ROOT\CLSID\{645FF040-5081-101B-9F08-00AA002F954E}

3. Klik2x (Default) dan LocalizedString pada masing2 key tersebut, edit isi value data dengan nama yang anda inginkan, klik OK
4. Tutup Registry Editor, Refresh

0 komentar:

About This Blog

About This Blog

  © Blogger template 'Froggy' by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP  

.buttonreset { color: #333; background-color: #f3f3f3; border: 1px solid #999; padding: 1px; } .buttonsubmit { color: #333; background-color: #f3f3f3; border: 1px solid #999; padding: 1px; } .textinput { color : #333; background-color: #ffffff; border: 1px solid #999; padding: 1px; }